Perancangan Strategi System Informasai [III]

  1. 1. Jelaskan apa yang disebut lingkungan strategi IS/IT

Lingkungan Strategi IS/IT merupakan perencaaan dalam pengembangan IT yang mendukung kegiatan proses bisnis berupa pola piker suatu  organisasi, yang berkaitan dengan perkiraan tentang aplikasi yang digunakan untuk bisnis, database, struktur pendukung bisnis, dan tekhnologi yang digunakan. Lingkungan strategis IT juga menunjukkan keadaan eksternal perusahaan yang dapat mempengaruhi kemampuan untuk dapat bersaing .

  1. 2. Jelaskan tantangan dalam merencanakan strategi

Penentuann strategi bisnis memperhatikan faktor-faktor lingkungan internal dan lingkungan eksternal. Pada setiap tingkatan dilakukan perbaikan mulai dari program-program pengembangan baru (propose), melakukan konsolidasi berbagai program tersebut agar optimal dan me-manage pengembangannya. Dan  hasil pengelolaan program kerja ini dipakai sebagai umpan balik terhadap strategi.

  1. 3. Bagaimana menetapkan proses strategi IS/IT

-Resource efficiency (Efisiensi sumber daya)

Pengelolaan sumberdaya masukan atau sumberdaya yang diperlukan dalam proses. Artinya dalam mengembangkan sebuah perencanaan strategi IS/IT berlaku asas efisiensi.

-Enrichment (pengayaan)

Berorientasi pada proses, artinya menghasilkan peningkatan melalui pengayaan (improvement), perluasan (enhancement) dan penyesuaian proses strategi IS/IT, yang terhubung pada setiap terjadinya perubahan dalam proses pembelajaran dan pemakaian

IS/IT secara terus menerus.

-Effectiveness

Berorientasi pada hasil, yang efektif dari pelaksanaan prose stragei IS/IT terutama

dikaitkan dengan ketrcapain sasaran organisasi.

Terdapat empat alasan utama organisasi mengadopsi proses strategi IS/IT:

a. Penyelarasan pemakaian IS/IT dengan kontribusinya terhadap bisnis organisasi, selanjutnya menentukan prioritas investasinya

b. Berusaha memperoleh manfaat ataupun keuntungan kompetitif dari kesempatan bisnis yang tercipta dengan pemakaian IT

c. Memperoleh biaya yang paling efektif, yaitu dengan memperhitungkan pemilihan teknologi/perangkat yang diperlukan saat ini tetapi juga upgradingnya dimasa datang

d. Pengembangan sumberdaya dan kapabilitas yang cukup memadai untuk keberhasilan pengoperasian IS/IT di seluruh unit organisasi

  1. 4. Jelaskan lingkup proyek strategi, sasaran dan harapan

Ruang lingkup perencanaan strategi IS/IT dalam organisasi ditentukan dengan kriteria :

-Strategi IS harus memenuhi kesepakatan tentang “what “, apa yang dapat dilakukan dengan memakai informasi, sistem dan teknologi serta cara pengelolaan sebagai sebuah bisnis atau bagaimana mengelola aplikasi dari sudut sebuah bisnis.

-Strategi IT dirancang untuk how teknologi dijalankan dalam menghasilkan informasi dan bagaimana sumberdayanya dikelola agar memnuhi kebutuhan bisnis.

-The Strategic Business Unit (SBU)

Pada sebuah organisasi yang besar, dimana terdapat banyak unit kerja, mengembangkan strategi IS/IT dapat dilakukan pada masing-masing unit, dan sedah berang tentu dimulai dari unit yang paling potensial Tetapi dapat saja pada sebuah organisasi cukup ssatu strategi IS/IT, utamanya bila masih terdapat sentralisasi wewenang dan tanggung jawab.

-Implikasi fokus strategi IS/IT di tingkat SBU

Pada beberapa kasus di perusahaan besar, sebuah corporate IS/IT yang dipusatkan dalam jangka panjang dapat mengurangi peran bisnis unit untuk menghasilkan sesuatu.

-Memilih langkah awal

Dalam menentukan ruang lingkup, bila dipilih pengembangan strategi bisnis unit;

kemungkinan akan terjadi kesulitan pada waktu menentukan mana diantaranya yang harus dipilih.

Choosing an Pertimbangan dalam menentukannya sebagai berikut :

– Adakah komitmen dan keterlibatan manajemen yang cukup dapat diandalkan;

– Adanya rencana bisnis yang jelas, dan pendelegasian yang diketahui semua pihak;

– Peraan dari IS/IT sudah dapat diterima di bisnis unit itu dengan baik

– Sudah ada perencanaan bisnis pada SBU tersebut.

Sasaran

Sasaran pengembangan strategi SI yang utama ditturunkan dari objektif bisnis dan

keinginan perubahan. Penting, adanya jaminan bahwa objektif itu dirasakan dan

diarahkan sesuai kondisi saat itu dan ketersediaan sumberdaya (lihat tabel 3.5, hal. 150).

Harapan

Adalah sekumpulan skenarioo yang menyatakan berbagai keinginan (lihat box 3.2, h.152)

– pemahaman yang diperoleh dari manajemen

– evolusi yang gradual dari strategi IS/IT

– diperolehnya tingkat kompetitif yang cukup tinggi

– menentukan prioritas untuk alokasi dari anggaran dan sumberdaya, dan lain-lain.

  1. Jelaskan kerangka kerja strategi IS/IT

Kerangka kerja strategi IS/IT dan pendekatannya

Kerangka kerja strategi IS/IT dijelaskan pada gambar 3.8, dimana sebagai masukan (INPUT) adalah hasil analisis internal dan kesternal baik dari sisi bisnis ataupun sis IT. Sedengkan keluaran (OUTPUT) dari proses-proses strategi itu terdiri dari tiga kelompok yaitu strategi IS, pengelolaan strategi dan strategi IT yang hasilnya digunakan untuk memetakan portofolio aplikasi yang direncanakan.

Input:

– Analisa lingkungan internal bisnis, terdiri strategi bisnis saat ini,sasaran, sumberdaya

– Analisa lingkungan eksternal bisnis, situasi ekonomi, industri iklim persaingan dll

– Analisa internal IS/IT, perspektif organisasi terhadap IS/IT, tingkat kematangan dll

– Analisa eksternal IS/IT, tren IS/IT, peluang dan manfaat bagi pihak eksternal

Output :

– strategi pengelolaan IS/IT, pengelolaan organisasi dan kebijaknnya

– strategi system informasi bisnis, artinya bagaimana tiap unit organisasi menggunakan IT untuk mencapai sasaran; selanjutnya dinyatakan dalam arsitektur informasi per unit

– strategi teknologi informasi, kebijakan dan strategi mengelola teknologi dan resource

This entry was posted in Perancangan Strategi System Informasi. Bookmark the permalink.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *